Untukmu Para Suami Jangan Suka Nyakitin Istri, Karena Kesuksesanmu Tidak Luput Dari Doa-doa Tulusnya

Artikel Untukmu Para Suami Jangan Suka Nyakitin Istri, Karena Kesuksesanmu Tidak Luput Dari Doa-doa Tulusnya di ambil dari berbagai sumber di internet , dengan tujuan untuk ikut berperan aktif berbagi informasi yang bermanfaat kepada orang banyak , Selamat membaca
Untukmu para suami, jangan suka nyakitin hati istrimu, jangan diam-diam membohonginya, karena kesuksesan yang kamu raih pasti tidak luput dari doa-doa tulusnya.
  1. Untukmu Para Suami Jangan Suka Nyakitin Istri, Karena Kesuksesanmu Tidak Luput Dari Doa-doa Tulusnya
  2. Wahai Suami Pahamilah, Bila Istrimu Sering Marah Marah Tandanya ia itu Sedang Penat dan butuh Perhatian lebih!
  3. Wanita Yang Memilih Diam Saat Disakiti Bukan Berarti Ia Lemah, Tapi Hatinya Terlalu Kuat Untuk Amarah
  4. ♡ Kerjakanlah Pekerjaanmu Dengan Ikhlas, Karena Saat Kamu Ikhlas Pasti Ada Balasan Kebahagiaan Dari-Nya - New!
Apa yang kamu miliki saat ini tidak lain adalah kerja kerasnya pula dalam mengurus setiap keperluanmu, lantas berusahalah untuk jujur dan setia kepadanya, meski beragam godaan selalu menyapamu.

Untukmu Para Suami Jangan Suka Nyakitin Istri, Karena Kesuksesanmu Tidak Luput Dari Doa-doa Tulusnya

Sebab, tidak sedikit orang yang ketika ia sukses, ketika ia telah memiliki segalanya, maka ia pun lupa dan berlaku sangat tidak adil dengan diam-diam membahongi sang istri.

Jangan Coba-coba Membohonginya, Karena Bisa Jadi Dia Akan Mengadukan Perbuatanmu Kepada Allah

Ingat, jangan coba-coba membohonginya, meski dia tidak tahu kelakuan bejadmu tapi Allah akan selalu melihatmu dengan sempurna, dan Dia pasti akan memberimu balasan yang sempurna.

Apalagi ketika istrimu memang telah tahu, maka bisa jadi dia akan mengadukan perbuatanmu kepada Allah, sehingga saat itu pula Allah akan memberimu ganjaran pasti dari yang kamu lakukan kepadanya.

Jangan Mengkhianatinya, Jika Tidak Mau Murka Allah Akan Menyertaimu

Jangan berlaku curang kepadanya, jangan pula mengkhianati ketulusan yang dipersembahkan kepadanya, jika kamu tidak mau murka Allah akan menyertaimu.

Sungguh saat kamu berbuat aniaya kepadanya, berbuat hal yang menyakitkan kepadanya, maka Allah tidak akan pernah tinggal diam, karena pasti Allah akan marah kepadamu.

Allah Akan Memihak Kepadanya, Karena Allah Akan Selalu Berada di Pihak yang Terdzalimi

Karena yang pasti Allah akan memihak kepadanya, sebab Allah akan selalu berada di pihak yang terdzalimi. Dan kamu, pasti akan Allah beri sesuatu yang pantas setimpal dengan perbuatanmu.

Ketika Kamu Berbohong Jangan Kamu Pikir Allah Akan Membiarkanmu Begitu Saja, Karena Balasannya Pasti Mengintaimu

Maka dari itu, jangan merasa aman ketika kamu berbohong, karena saat kamu berbohong Allah tidak akan membiarkanmu begitu saja.

Allah pasti akan memberimu balasan yang luar biasa, sebab itulah mengapa kamu harus mengendalikan dirimu agar tidak pernah berbohong kepada istrimu, supaya murka-Nya tidak mengintaimu.

Jujurlah Selalu, Karena Kejujuranmu Akan Selalu Mempermudah Segala Urusanmu dan Akan Memperlancar Rezekimu

Berupayalah untuk selalu jujur kepadanya, karena kejujuranmu akan selalu mempermudah segala urusanmu, dan kejujuranmu pula akan semakin memperlancar rezekimu.

Doa tulus istri untuk suaminya sangatlah mustajab, maka pastikan kamu tidak neko-neko, agar hanya kebaikan yang menyertai setiap langkahmu dalam memulai usaha.

  1. Seseorang Bisa Meniru Usahamu, Tapi Mereka Tak Bisa Meniru Rezekimu
  2. Suami Harus tau Mungkin Inilah Penyebab Kenapa Istri Suka Marah Marah kayak Macan kalau lagi di Rumah!
  3. Sudah 12 Tahun Menjalin Pacaran, Wanita ini Pasrah Saat Tahu Pacarnya Nikahi Gadis Lain
  4. Ternyata “90% Penyakit Istri” Itu Berasal Dari Suami. Tahukah Bahwa Suami yang Cuek Sama Pekerjaan Rumah Tangga Bisa Bikin Istri Tambah Stres - New!
  5. Untuk Apa Sebuah Hubungan Dipertahankan, Jika di Dalamnya Sudah Tidak Ada Lagi Kepercayaan
  6. Untuk yang Sudah Menikah, Ini Alasan Logis Mengapa Sebaiknya Kamu Tak Berteman Sama Mantan
Terimakasih sudah membaca artikel Untukmu Para Suami Jangan Suka Nyakitin Istri, Karena Kesuksesanmu Tidak Luput Dari Doa-doa Tulusnya Sampai selesai , mudah-mudahan bisa memberi manfaat kepada anda , jangan lupa bagikan artikel ini kepada teman anda semua , sekian terima kasih.

Untukmu para suami, jangan suka nyakitin hati istrimu, jangan diam-diam membohonginya, karena kesuksesan yang kamu raih pasti tidak luput dari doa-doa tulusnya.